Menu

Nama : Muh.Bhaktiansyah
"CARA MEMBANGUN FTP SERVER DENGAN VSFTPD & APACHE2 UBUNTU SERVER"
Tanggal : 24/10/2014
Kelas : XII TKJ 2
SK/KD : -
No. JobSheet : 6
Guru Produktif : Bang Maman



KETERANGAN!
IP ADDRESS Gateway : 192.168.2.1

IP ADDRESS eth0 : 192.168.2.112
IP ADDRESS eth1 : 192.168.100.1

IP ADDRESS Client : 192.168.100.2
I. TUJUAN

Mempelajari bagaimana cara konfigurasi FTP SERVER.

II. PENDAHULUAN
VSFTPD Merupakan salah satu aplikasi untuk membangun ftp server dilingkungan GNU/Linux dengan lisensi GPL. Untuk informasi detail silahkan ke https://security.appspot.com/vsftpd.html. Kenapa VSFTPD? Sangat mudah untuk di konfigurasi dan mendukung penerapan chroot.

III. ALAT DAN BAHAN

  • PC/LAPTOP
  • VIRTUALBOX
  • ISO UBUNTU SERVER
  • KONEKSI INTERNET (MODEM/WIFI)


IV. LANGKAH KERJA

1. INSTALL VSFTPD
# apt-get install vsftpd
Pastikan tidak ada pesan error dan pastikan service ftp dengan aplikasi vstpd sudah berjalan.

# nmap localhost

PORT    STATE  SERVICE
21/tcp  open   ftp \ 


# netstat -tanp | grep ftp

tcp  0  0  0.0.0.0:21  0.0.0.0:*     LISTEN     34983/vsftpd



2. BACKUP FILE KONFIGURASI VSFTPD


# cp /etc/vsftpd.conf /etc/vsftpd.conf.asli

Biasakan untuk membackup file konfigurasi sebelum melakukan perubahan, dalam banyak kasus kesalahan dalam mengedit file konfigurasi mengakibatkan service tidak jalan/error. File konfigurasi yang masih orginal tentunya akan sangat membantu untuk memulai mendeteksi letak kesalahan.
Konfigurasi Sesuai Kebutuhan


# nano /etc/vsftpd.conf
ISI SEPERTI CONTOH DIBAWAH INI :
listen=YES
anonymous_enable=YES
local_enable=YES
write_enable=YES
ftpd_banner= FTP Service : Layanan FTP Server
#chroot_local_user=YES
#opsi diatas ada masalah dengan ubuntu 12.04 ternyata,solusi:downgrade vsftpdnya 
atau
#korbankan permission /home/user menjadi chmod 555 /home/user
userlist_enable=YES
userlist_deny=NO
userlist_file=/etc/vsftpd/allowed

3. BUAT LIST USER FTP
# mkdir /etc/vsftpd
# cat > /etc/vsftpd/allowed
bhakti
ctrl+c


# chmod 644 /etc/vsftpd/allowed

4. MEMBUAT FOLDER DAN FILE di FTP SERVER
#cd /srv/ftp/
#mkdir COBA
#cd COBA
#nano HASIL.txt
setelah masuk ke "HASIL.txt" ketik :
[LATIHAN FTP SERVER SUKSES!]

5.RESTART FTP SERVER
#service vsftpd restart

SETELAH MELAKUKAN KONFIGURASI FTP KITA LANJUT KE APACHE2

6. INSTALL APACHE2
#apt-get install apache2 

10. MASUK DIRECTORY /var/www
#cd /var/www
#nano index.html
lalu ketik seperti dibawah ini! tanpa tanda petik
"<h1><marquee>BHAKTI SUKSES</marquee></h1>"
dan kita buka browser, lalu ketik IP ADDRESS kita 192.168.2.112 hasilnya akan muncul seperti ini :

11. KEMUDIAN KITA BUAT SUBMENUNYA
#mkadir bhakti
#cd bhakti
#nano index.html
lalu ketik seperti dibawah ini! tanpa tanda petik
"<h1><marquee>BHAKTI APACHE SUKSES</marquee></h1>"
dan kita buka browser, lalu ketik IP ADDRESS kita 192.168.2.112 hasilnya akan muncul seperti ini :

12. AGAR SUBMENU BHAKTI MENJADI DEFAULT
#nano /etc/apache2/sites-available/default

Dan ganti baris DocumetntRoot menjadi "DocumentRoot /var/www/bhakti" ,tanpa tanda petik.
Dan juga ganti baris <Directory /var/www/> menjadi "<Directory /var/www/bhakti>" ,tanpa tanda petik.

13. SETELAH ITU RESTART SERVICE
#/etc/init.d/apache2 restart

V. HASIL KERJA

FTP :
1. KETIK DIBROWSER DENGAN IP ADDRESS KITA 192.168.2.112
dan akan muncul FOLDER TEST.

APACHE2 :
2. KETIK DIBROWSER DENGAN IP ADDRESS KITA 192.168.2.112
dan akan muncul tampilan utama directory "bhakti"

VI. KESIMPULAN
1. HARUS TELITI DALAM KONFIGURASIKAN FTP SERVER DAN APACHE2
2. HARUS DIIRINGI SAMA DOA
3. TIDAK EMOSI DALAM KONFIGURASI

Advertisement

1 Komentar:

  1. Harrah's Casino Resort, Las Vegas - MapYRO
    Harrah's Casino Resort is an 이천 출장샵 on-property hotel and casino located on 익산 출장샵 the Las 김해 출장안마 Vegas Strip in Paradise, Nevada. 춘천 출장안마 Harrah's Resort is 안양 출장안마 located in

    BalasHapus

 
Top